Kalsum Alhabsyi Resmi Dilantik Jadi Ketua TP PKK Bolmong

- Redaksi

Tuesday, 4 March 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOLMONG– Nyonya (Ny) Kalsum Alhabsyi istri Bupati Yusra Alhabsyi resmi dilantik sebagai Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong).

Adapun pelantikan Ny. kalsum Alhabsyi tersebut dipimpin oleh Ketua TP-PKK Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Anik Fitri Wandriani, dalam sebuah acara yang berlangsung di Kantor DPRD Sulut.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui, Ny. Kalsum Alhabsyi Selain menjabat sebagai Ketua TP-PKK, ia juga dilantik sebagai Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Bolmong, Ketua Tim Pembina Posyandu, dan Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Bolmong.

 

Dalam sambutannya, Ketua TP-PKK Sulut, Anik Fitri Wandriani, mengungkapkan harapannya agar kepengurusan baru di Bolmong dapat menjalankan program-program pemberdayaan masyarakat, khususnya dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga dan peran perempuan di daerah.

Sementara itu, Ny. Kalsum Alhabsyi menyampaikan komitmennya untuk menjalankan amanah dengan penuh tanggung jawab. “Ini adalah tugas yang mulia, dan saya akan berusaha semaksimal mungkin untuk menggerakkan TP-PKK, Dekranasda, Posyandu, dan PAUD agar lebih berkontribusi dalam pembangunan daerah, khususnya dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga di Bolmong,” katanya.

Dengan pelantikan ini, diharapkan sinergi antara TP-PKK, Dekranasda, Posyandu, dan PAUD di Bolmong semakin kuat dalam mendukung pembangunan daerah, khususnya dalam pemberdayaan perempuan dan peningkatan kesejahteraan keluarga.***

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dinas Pendidikan Bolmong Lantik Pengurus PKG Lolayan
Kacabjari Dumoga Pimpin Peletakan Batu Pertama untuk Pembangunan Mushola Al-Qohhar
Gerakan Pangan Murah di Gelar Pemda Bolmong di Desa Ayong
Dukung Penuh Kebijakan Presiden, Bupati Bolmong Menolak Mobil Dinas Baru
Wakil Bupati Bolmong Dony Lumenta Pimpin Apel Kerja Perdana
Kamar Operasi Canggih di RSUD Datoe Binangkang Segera Digunakan Bulan Depan 
Antisipasi Curah Hujan Tinggi, JRBM Bantu Normalisasi Sungai
Pemkab Bolmong Beri Penghargaan Pelayanan Publik Terbaik ke RSUD Datoe Binangkang
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Monday, 10 March 2025 - 21:39 WITA

Dinas Pendidikan Bolmong Lantik Pengurus PKG Lolayan

Thursday, 6 March 2025 - 16:21 WITA

Kacabjari Dumoga Pimpin Peletakan Batu Pertama untuk Pembangunan Mushola Al-Qohhar

Tuesday, 4 March 2025 - 22:22 WITA

Kalsum Alhabsyi Resmi Dilantik Jadi Ketua TP PKK Bolmong

Thursday, 27 February 2025 - 19:49 WITA

Gerakan Pangan Murah di Gelar Pemda Bolmong di Desa Ayong

Wednesday, 26 February 2025 - 00:36 WITA

Dukung Penuh Kebijakan Presiden, Bupati Bolmong Menolak Mobil Dinas Baru

Berita Terbaru

BOLMONG

Dinas Pendidikan Bolmong Lantik Pengurus PKG Lolayan

Monday, 10 Mar 2025 - 21:39 WITA

Oplus_131072

BOLSEL

Kabar Gembira! Pemkab Bolsel Segera Cairkan THR untuk Guru

Friday, 7 Mar 2025 - 01:13 WITA

BOLTIM

Bupati Boltim Lantik 14 Pejabat Plt yang Baru

Thursday, 6 Mar 2025 - 19:01 WITA