Komunitas AATLS Gelar Family Gathering

- Redaksi

Monday, 13 January 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULUT – Keluarga besar Agya Ayla Travel Lintas Sulut (AATLS) menggelar Family Gathering di Kilapang Hills, Kota Tomohon, Minggu 12 Januari 2025.

Kegiatan komunitas taxi online dua baris tersebut dimaksud untuk lebih mempererat silaturahmi antar member beserta seluruh anggota keluarga.

“Kegiatan family gathering adalah upaya untuk menjalin silahturahmi antara sesama pengguna mobil jenis Agya Ayla,” ujar Ketua AATLS, Adit Bakari.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adit Bakari juga mengatakan, bahwa family gathering juga diisi dengan beragam games dan lainnya.

“Semoga melalui family gathering semua member bisa saling mengenal satu sama lain termasuk seluruh anggota keluarga sehingga jalinan silahturahmi semakin terbangun dan terbina,” tambah Adit.

Sekadar diketahui, saat ini member AATLS kurang lebih ada 24. Ke depan, harapannya akan makin banyak yang bergabung di komunitas mobil dua baris tersebut. ***

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bawaslu Gelar Bimtek Pengawasan TPS se-Kota Manado
Lansia di Tondano Rasakan Kemudahan Akses Kesehatan Berkat Antrean Online JKN 
Goes To Kampus, KPU Sulut Ajak Mahasiswa Kotamobagu Berpartisipasi di Pilkada 2024
KPU Sulut Tetapkan Debat Kandidat Pertama Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bakal Berlokasi di Kotamobagu
KPU Sulut Tetapkan 1.950.484 Pemilih di Pilkada Serentak 2024
Ribuan Warga BMR Rayakan HUT YSK, YSK Janji Putra Terbaik BMR Jadi Panglima ASN Pemprov Sulut 
Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H, Bunda STA Gelar Dzikir dan Tadarus Al Qur’an Bersama
Hari Terakhir, Paslon Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi SK – DT Daftar di KPU Sulut
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Monday, 13 January 2025 - 16:05 WITA

Komunitas AATLS Gelar Family Gathering

Wednesday, 20 November 2024 - 20:22 WITA

Bawaslu Gelar Bimtek Pengawasan TPS se-Kota Manado

Thursday, 14 November 2024 - 22:13 WITA

Lansia di Tondano Rasakan Kemudahan Akses Kesehatan Berkat Antrean Online JKN 

Monday, 7 October 2024 - 16:11 WITA

Goes To Kampus, KPU Sulut Ajak Mahasiswa Kotamobagu Berpartisipasi di Pilkada 2024

Tuesday, 1 October 2024 - 17:24 WITA

KPU Sulut Tetapkan Debat Kandidat Pertama Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bakal Berlokasi di Kotamobagu

Berita Terbaru

BOLMONG

Antisipasi Curah Hujan Tinggi, JRBM Bantu Normalisasi Sungai

Tuesday, 18 Feb 2025 - 18:23 WITA